Soal
1. Sebutkan dan Jelaskan Macam-macam Statement pada kondisi QBasic
!
2. Tuliskan bentuk umumnya !
3. Batlah Contoh Statement SELECT CASE !
Jawaban
1. Macam-macam kondisi pada
QBasic
·
Go to
Berguna untuk melompatkan proses eksekusi ke suatu baris yang
diberi nomor baris atau label tanpa harus mentest suatu kondisi, sehingga
sering disebut dengan statement kendali tak bersyarat. Baris yang dituju
dieksekusi kemudian ditandai dengan nomor baris atau label.
·
IF
Yaitu pengecekkan biasa yang dilakukan pada suatu kondisi yang
sudah terpenuhi atau tidak terpenuhi. Atau bisa juga disebut IF bertingkat.
·
IF THEN
Yaitu pemrosesan yang berlaku hanya pada kondisi yang benar.
Jika kondisi salah maka tidak aka nada pemrosesan selanjutnya.
·
IF THEN ELSE
yaitu sebuah kondisi yang dicek bila ada yang tidak terpenuhi.
2. Bentuk Umumnya dari IF
bertingkat :
IF (kondisi) THEN
(proses)
(proses)
ELSEIF (kondisi) THEN
(proses)
(proses)
END IF
Bentuk umum dari kondisi
IF THEN :
IF (kondisi) THEN
(intruksi)
END IF
Bentuk umum dari kondisi IF THEN ELSE :
If (kondisi) THEN
(intruksi)
(intruksi)
ELSE
(intruksi)
(intruksi)
END IF
3. Contoh statement Select
Case :
DIM ANGKA AS SINGLE, BILANGAN AS STRING
ANGKA =
SELECT CASE ANGKA
CASE IS >0
BILANGAN = “POSITIF”
CASE IS <0
BILANGAN = “NEGATIF”
CASE ELSE
BILANGAN = “NOL”
END SELECT
PRINT
BILANGAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar